Postingan

Menampilkan postingan dari 2011

SOAL PLUS JAWABAN KUIS PER1 SAMPAI PERT3

Gambar
KOMPUTASI MODERN: 1. Apa yang kamu ketahui tentang komputasi modern ? JAWAB: komputasi modern adalah cara untuk menemukan pemecahan masalah dari data input dengan menggunakan suatu algoritma yang memakai teknik penyelesaian numerik serta penggunaan komputer untuk menganalisis dan memecahkan masalah-masalah ilmu (sains). 2. Jelaskan sejarah komputasi modern ? JAWAB: Penggunaan pertama dari kata "komputer" dicatat pada 1613, mengacu pada seseorang yang melakukan perhitungan, atau perhitungan, dan kata terus digunakan dalam pengertian itu sampai pertengahan abad ke-20. Dari akhir abad ke-19 dan seterusnya. Namun, kata mulai mengambil makna yang lebih akrab, menggambarkan sebuah mesin yang melakukan perhitungan. Sejarah komputer modern dimulai dengan dua teknologi yang terpisah –perhitungan otomatis dan permrograman– tapi tidak ada satu perangkat yang dapat diidentifikasi sebagai komputer yang paling awal, sebagian karena penerapan yang tidak konsisten istilah tersebut. C

Bioinformatika

Gambar
Pada pertemuan kali ini saya ingin membahas mengenai "Bioinformatika" sebelum mengetahui apa yang dibahas dalam Bioinformatika terlebih dahulu kita harus mengetahui tentang apa itu Bioinformatika: Bioinformatika adalah ilmu yang mempelajari mengenai teknik komputasional untuk mengelola dan menganalisis informasi biologis. Bidang ini mencakup penerapan metode-metode matematika, statistika, dan informatika untuk memecahkan masalah-masalah biologis, terutama dengan menggunakan sekuens DNA dan asam amino serta informasi yang berkaitan dengannya. Contoh topik utama bidang ini meliputi basis data untuk mengelola informasi biologis, penyejajaran sekuens (sequence alignment), prediksi struktur untuk meramalkan bentuk struktur protein maupun struktur sekunder RNA, analisis filogenetik, dan analisis ekspresi gen. Setelah kita mengetahui apa yang dimaksud dengan Bioinformatika, selanjutnya kita pasti bertanya kapan si Bioinformatika dilahirkan??? Bioinformatics mulai dikemukakan pada p

Tugas Softskill Ke-Dua(Kinerja Komputasi Dengan Parallel Processing)

Gambar
Kinerja Komputasi Dengan Parallel Processing Pada pertemuan kali ini saya ingin membahas mengenai "kinerja komputasi parallel processing" yang sebelumnya saya sudah menulis sedikit mengenai "komputasi modern" sebelum mengetahui apa yang dibahas dalam komputasi terlebih dahulu kita harus tau terlebih dahulu komputasi. Komputasi itu bisa diartikan sebagai cara untuk menemukan pemecahan masalah dari data input dengan menggunakan suatu algoritma yang berhubungan dengan sub-bidang ilmu computer dan matematika. Hal ini juga disebut dengan teori komputasi. Secara umum iIlmu komputasi ini merupakan bidang ilmu yang mempunyai perhatian pada penyusunan model matematika dan teknik penyelesaian numerik serta penggunaan komputer untuk menganalisis dan memecahkan masalah-masalah ilmu (sains). Seperti yang sudah diberi tahu sebelumnya, komputasi berasal dari bahasa inggris computing dan computation. COMPUTING artinya suatu aktifitas yang menggunakan atau memperbaiki hardware da

TUGAS SOFTSKILL PERTEMUAN PERTAMA PENGANTAR KOMPUTASI MODERN

Gambar
Didalam pembelajaran Pengantar Komputasi Modern pertemuan pertama ini kita harus terlebih dahulu mengetahui sejarah komputasi modern, pengertian komputasi modern, kelahiran komputasi, bagan atau model-model dari komputasi modern dan lain-lainya, ya sudah sekarang saatnya kita masuk kepenjelaasanya penjelasan tentang Pengantar Komputasi Modern dapaat dilihat dibawah ini: Sejarah Komputasi Modern: Komputasi Modern pertama kali digagasi oleh John von Neumann pada sekitar tahun 1903-1957. Dia adalah ilmuan yang meletakkan dasar-dasar komputer modern. Dalam hidupnya yang singkat, Von Neumann telah menjadi ilmuwan besar abad 21. Von Neumann meningkatkan karya-karyanya dalam bidang matematika, teori kuantum, game theory, fisika nuklir, dan ilmu komputer. Beliau juga merupakan salah seorang ilmuwan yang sangat berpengaruh dalam pembuatan bom atom di Los Alamos pada Perang Dunia II lalu. Von Neumann dilahirkan di Budapest, Hungaria pada 28 Desember 1903 dengan nama Neumann Janos. Dia adalah an

Tugas Softkill Pertemuan Ke-5 (Business Content Management (BCM))

Gambar
Semakin canginya teknologi dalam melakukan sistem bisnis maka perlu diadakanya sebuah menagemetn content supaya semakin terstrukturnya sebuah kinerja didalam suatu perusahaan. Maka dalam hal ini saya ingen menjelaskan dan memberikan suatu contoh kasus yang mengunakan sebuah business managemen content sebelum membahas kasusnya maka kita mengerti dulu apa itu business management content, management content adalah adalah sebuah serangkaian proses dan teknologi bisnis yang mendukung pengumpulan, pengelolaan, dan penerbitan informasi dalam bentuk apapun seperti dokumen, file multimedia, seperti file audio atau video. Dialam bisnis management content ini maksudnya kita sebagai progremer membuat sebuah website penjualan untuk menjual barang dan daganganya dengan mengunakan internet dan juga cara pembayaranya mengunakan apa?. Setelah kita mengetahui pengertianya dan juga maksud dari BCM maka ada beberapa komponen yang mesti deperhatikan dalam melakukan Business Content Management (BCM) adalah

Tugas Softkill Pertemuan Ke-4 (Social Network Business (SNB))

Gambar
Facebook untuk kegiatan Social Network Business (SNB) Didalam melakukan suatu bisnis melalui internet kita bisa melakukanya melalui social network business, apa itu Social Network Business?. Social Network Business adalah suatu situs jaringan sosial yang digunakan sebagai alat atau tools untuk bisnis didalam suatau jaringan internet, yang berfungsi untuk melakukan kegiatan bisnis seperti, jual beli, jasa transfer, promosi dan masih banyak lainnya. Banyak sekali situs yang mengunakan sistem social network business diataranya seperti Facebook, friendster, Twitter,Bebo, MySpace, dan lain. Setelah kita telah mengetahui pengertian SNB kita langsung saja membahas apa saja sih komponen yang ada di dalam SNB, komponen yang berada di dalam SNB meliputi di bawah ini : Analysis adalah sebuah penelitian suatu informasi untuk menghasilakn hasil yang diinginkan. Case Study adalah suatu pendekatan untuk mempelajari, menerangkan, atau menginterpretasikan suatu kasus tanpa ada campur tangan dari pi